NIKMATNYA MENULIS...\(^.^)/...

Seperti yang telah dijanjikaaaan ... Eng Ing Eeeng... \(^.^)/..

Hahay.. Sayembara Nikmatnya Menulis di buka lagi untuk periode III dari Maret - 31 Juni 2012.

Tema BEBAS, Cerpen Bebas, KOmik Bebas, Narasi Bebas, Puisi Bebas, Lukisan juga boleh, Lagu juga boleh.. Apa aja deh... yang penting ASLI bikinan sendiri

Tulisan dan lagu dalam bentuk file bisa dikirim ke email leaguie@gmail.com atau di note dan tag aku atau ke LA Computer Jl. Kauman No. 3 yaaa..-Kalau Lukisan dan Komik serahkan aja ke saya atau ke LA Computer mbak Inti atau Santi. OKEEEE...

DITUNGGUUU KARYA-KARYA DAHSYATNYAA...MAN JADDA WAJADA!!..SEMANGAATTT!!..(^.^)/..

____________________________________________
Berawal dari keprihatinan saat anak-anak diminta berpendapat tentang sebuah berita atau artikel, atau diminta untuk mendiskripsikan sesuatu, pendapat atau diskripsi itu serasa dangkal dan tidak spesifik. Seorang guru "kurang kerjaan" meminta anak-anak itu untuk membaca buku yang mereka sukai, membaca bebas buku apa saja termasuk komik pokoknya yang mereka sukai, kemudian setiap selesai membaca buku, mereka wajib untuk menuliskan perasaan mereka di note di FB atau di wall guru itu.
http://untukanakbangsa.blogspot.com/2011/11/nikmatnya-membaca.html

Tugas ini akhirnya berkembang, ternyata tulisan anak-anak sangat dahsyat, kemudian kategori tulisan ditambah, selain review buku, anak-anak juga dapat menulis puisi, novel dan cerita pendek dengan tema bebas, bahkan menulis pengalaman buruk mereka saat membaca (inspirasinya karena ada seorang anak yang mengeluh tidak suka membaca apapun)

Untuk lebih menarik, akhirnya dibuatlah semacam sayembara bertajuk Nikmatnya Menulis...\(^.^)/.., tulisan favorit dan terbanyak disimak dan dikomen akan menjadi pertimbangan tersendiri-

Akhirnya penerima award untuk periode II bisa di simak disini http://kemerdekaanmenulis.blogspot.com/2012/01/penerima-award-sayembara-nikmatnya.html

Selasa, 13 Maret 2012

Karena Aku Manusia Biasa

by Such Nurani on Saturday, February 11, 2012 at 3:01am ·

Allah, jika memang digunjing orang lain adalah takdir yg harus kulalui agar derajatku disisimu terangkat, aku rela. Dan jika aku dimanfaatkan orang lain untuk menjadi orang yg lbh berarti aku ikhlas. Jika nanti aku harus membusuk untuk kemudian mewangi di sisiMU, aku mau.
*
Aku kini hidup di dunia sebagai manusia biasa, dan nanti pun tetap manusia biasa. Aku bukan tercipta sebagai malaikat yg bebs dari dosa. Tiada manusia yg sempurna, dan tiada pula manusia yg luput dari dosa. Kesombongan, iri hati, keputusasaan, keinginan untuk memiliki, keegoisan, keacuhan, perkataan menyakitkan, dan kenegatifan bertindak tidak mungkin tidak pernah dialami oleh manusia manusia biasa. Dan karna aku adalah manusia biasa, akupun pernah melakukanya. Aku, dengan keterbatasan pengetahuan dan kemiskinan iman yg ada, seringkali menggoreskan luka di hati orang orang disekitarku, juga pernah dilukai oleh orang orang disekitarku. Itu karena kami semua ialah manusia biasa. Secara teoritis, setiap luka yg tertoreh pastinya akan mendatangkan dosa bagi si penoreh luka. ''barang siapa yg melakukan p.buatan baik seberat biji dzarrah pasti akan mendapatkan balasanya. Dan barang siapa melakukan kekejian seberat dzarrahpun niscaya juga akan mendapatkan balasanya''. Kebaikan akan dibalas kebaikan, kekejianpun akan dibalas dg kekejian.
Ketika seseorang memandang org lain baik, pandangan org lain t.hadap seseorg itupun pasti baik. Begitu pula sebaliknya. Walau setiap sujud kumeminta untuk dijadikan org yg baik dimata Allah dan dimata manusia, masih ada juga yg memandangku tak baik. Setelah aku bermuhasabah, ternyata akupun blm memandangnya sbgai org yg baik.Ampuni Hamba wahai Dzat yg Maha Pengampun., maaf juga jikalau selama ini aku tak memndangmu baik. Aku sadar kenapa kau menggunjingku ditemptmu berada, itu karna akupun menggunjingmu ditempatku berada. Dan aku fham kenapa kita begitu, tdk lain dan tdk bkan adalh krna kita manusia biasa.
Karena setiap perbuatan manusia ada blsanya, lbh baik aku memaafknmu saja, dan brharap kau pun akn memaafkanku.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar